November 28, 2023

Penulis: Yanto

Bekasi – BUSERBHAYANGKARA.TV.COM

Sambut Purna Tugas Prajuritnya Danramil 11 Pebayuran Kapten CHB Ibrahim pimpin pelepasan Purna tugas dengan tasyakuran.

Kegiatan tersebut berlangsung di Makoramil 11 Pebayuran jalan raya Pebayuran Kecamatan Pebuyuran Kabupaten Bekasi, Pada Minggu 25/6/2023.

Kapten Chb Ibrahim menyampaikan Tahun ini ada tiga prajurit terbaik Babinsa Koramil 11 Pebayuran yang melaksanakan Purna tugas diantaranya Pelda Winarso, Serka Ajis Mustaman dan Sertu Wito,” Kata Danramil.

Kegiatan tersebut juga di isi dengan pemberian cenderamata oleh Danramil 11 Pebayuran.

(Rel)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *